MAU LIHAT APA? PILIH DI BAWAH

Senin, 31 Mei 2010

LANJUTAN PEMBAHASAN

MAAF, DALAM BULAN MEI BANYAK KEGIATAN LUAR KOTA JADI TIDAK BISA MELANJUTKAN POSTING PEMBAHASAN.
Soal esai nomor 5
Diketahui jajargenjang ABCD; sudut A = sudut C = 45°. Lingkaran K dengan pusat C melalui B dan D. AD diperpanjang memotong lingkaran di E dan BE memotong CD di H. Perbandingan luas antara segitiga BCH dengan segitiga EHD adalah ...
Jawab

sudut EDC = sudut DAB = sudut BCD = 45 derajat
sudut DHE bertolak belakang dengan sudut CHB
jadi segitiga DHE sebangun segitiga BHC

EC = CD = CD = AB = AD = r
Karena segitiga CDE siku-siku sama kaki maka DE = r akar 2
misal HC = x maka DH = r - x



Luas BCH : Luas EDH = CH kuadrat : DH kuadrat = x kuadrat : (r-x) kuadrat

PEMBAHASAN LENGKAP MASIH DIKETIK, INSYA ALLAH BILA SELESAI AKAN DIMUAT

Minggu, 02 Mei 2010

PEMBAHASAN OSN MATEMATIKA SMP KAB/KOTA 2010

AKAN KAMI MUAT SECARA BERTAHAP
BAGIAN A NOMOR 1
Garis l melalui titik (-4,-3) dan (3,4). Jika garis l juga melalui titik (a,b), maka nilai


A. 23
B. 1
C. -1
D. -28
E. -31
JAWAB









BAGIAN A NOMOR 2
Jika bilangan ganjil dikelompokkan seperti berikut: {1},{3,5},{7,9,11}{13,15,17,19} maka suku tengah dari kelompok ke-11 adalah ...
A. 21
B. 31
C. 61
D. 111
E. 121
JAWAB
suku tengah kelompok 1 = 1
suku tengah kelompok 3 = 9
suku tengah kelompok 5 = 25
...
suku tengah kelompok 11 = 121
BAGIAN A NOMOR 3
n adalah bilangan bulat positif terkecil sehingga 7+30n bukan bilangan prima. Nilai


adalah ...
A. 1
B. 4
C. 9
D. 16
E. 25
JAWAB
37, 67, 97, 127, 157 bilangan prima
187 bisa dibagi 11 jadi bukan bilangan prima, n terkecil 6
64-16(6)+(36)=4
BAGIAN A NO 4
Dijual 100 lembar kupon, 2 diantaranya berhadiah. Ali membeli 2 lembar undian. Peluang Ali mendapat 2 hadiah adalah ...
A. 1/50
B. 1/100
C. 1/200
D. 1/4950
E. 1/9900
JAWAB
Beli kupon pertama peluang dapat hadiah 2/100
beli kupon kedua peluang dapat hadiah 1/99
Peluang Ali
2/100 x 1/99 = 2/9900 = 1/4950
BAGIAN B NOMOR 1
Sebuah segitiga ABC sama kaki dipotong menjadi dua buah segitiga sama kaki (tidak harus kongruen) dengan membagi dua sama besar salah satu sudut alasnya. Ukuran sudut yang terkecil dari segitiga ABC adalah ...
JAWAB


2x + 2x + x = 180
x = 36